STUDI KELAYAKAN PENDIRIAN PUSAT OLEH - OLEH PADA RM SAUNG BALONG
Kata Kunci:
Studi Kelayakan, RM. Saung Balong, Oleh – oleh kabupaten majalengkaAbstrak
Kabupaten Majalengka saat ini menjadi salah satu wilayah yang sedang berfokus kepada pariwisata dimana bisa dilihat dari kunjungan wisata yang selalu meningkat. Kesempatan tersebut menjadi peluang bagi RM Saung Balong dalam pendirian pusat oleh – oleh khas majalengka. Dalam studi kelayakan ini dimulai dengan pengumpulan dan pengolahan data pada aspek pasar dengan penentuan pasar potensial serta permintaan efektif. Tujuan dari penelitian ini ialah untuk mengetahui studi kelayakan pendirian pusat oleh-oleh pada RM Saung Balong Majalengka yang meliputi aspek pasar, aspek teknis, aspek manajemen, aspek pemasaran serta aspek keuangan. Kesimpulan yang diperoleh dari seluruh aspek adalah layak untuk didirikan.
Referensi
Husna, S., & Muhammad, S. (2005). Studi Kelayakan Proyek. YKPN.
Annugerah, A., Astuti, I. F., & Kridalaksana, A. H. (2016). SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS BERBASIS WEB PEMETAAN LOKASI TOKO OLEH-OLEH KHAS SAMARINDA. 5.
Rangkuti, F. (2012). Study Kelayakan Bisnis dan Investasi. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.
Kamaluddin. (2004). Studi Kelayakan Bisnis. Malang: Dioma.
Jakfar, & Kasmir. (2012). Study Kelayakan Bisnis. Jakarta: Fajar Interpratama Offset.
Jumingan. (2011). Study Kelayakan Bisnis Teori dan Pembuatan Proposal Kelayakan. Jakarta: PT Bumi Aksara.
Kotler, P. (2009). Manajemen Pemasaran, jilid 1, diterjemahkan oleh Molan. Jakarta: PT Indeks Kelompok Gramedia.
Husein, U. (2009). Study Kelayakan Bisnis. Jakarta: Kencana.
Sulastri, L. (2016). STUDI KELAYAKAN BISNIS UNTUK WIRAUSAHA (C. T. L. Publishing (ed.)). LGM.
Yanuar, D. (2016). Analisis Kelayakan Bisnis Ditinjau dari Aspek Pasar, Aspek Pemasaran dan Aspek Keuangan pada UMKM Makanan Khas Bangka di Kota Pangkalpinang. Universitas Bangka Belitung
Santoso, Irfan. (2018). Studi Kelayakan Pendirian Usaha Catering Harian Ketogenik Makanan Jawa Timur di Wilayah Tenggilis Surabaya. Universitas Surabaya
Wibowo, A. (2013). Pembuatan Aplikasi E-Commerce Pusat Oleh-Oleh Khas Pacitan Pada Toko Sari Rasa Pacitan. Indonesian Journey on Networking and Security
Nonny, A. Putra, I Nyoman. Dewi, Made. (2019) Perkembangan Wisata Belanja "Oleh-oleh Makanan" di Kota Malang. Universitas Negeri Malang.
Adytama, A., Indah F., Awang H. (2016). Sistem Informasi Geografis Berbasis Web Pemetaan Lokasi Toko Oleh-Oleh Khas Samarinda. Universitas Mulawarman
artikel internet
https://www.itrip.id/oleh-oleh-khas-majalengka
https://www.javatravel.net/oleh-oleh-khas-majalengka